Sunday, 20 January 2008

Mimpi Rakyat Kecil, Golput

 


Fidel Castro, Hugo Chaves, Evo Morales, Mahmoud Ahmadinejad
Empat Nama ini adalah nama-nama presiden yang masih hidup yang berani menentang Amerika Serikat. Kira2 Presiden Indonesia bergabung dengan mereka nggak ya?..Padahal permasalahan negara mereka sama dengan negara kita yaitu kekayaan alam dieksploitasi oleh Amerika, tapi dengan berbagai ancaman,,,mereka berani menasionalisasi tambang mereka itu…Hmmm jadi inget jaman Jepang dulu, ketika bangsa Indonesia dengan heroik menasionalisasi perusahaan2 Belanda…Dan Mereka tuh bisa meningkatkan pendapan per-kapita rakyatnya dengan menasionalisasi tadi…terus knapa Indonesia gak berani ya..kenapa.. paling takut ya ntar di tembak CIA…Gak ada lagi sih pemimpin yang heroik dan membela rakyat, klo sekedar menjalankan tugas secara baik dan proporsional aja ya mending jadi bawahan, klo jadi pemimpin ya mestinya menggebu-gebu dan heroik, melewati batas nalar manusia biasa, sedikit liar dan menembus batas2..bukan dalam proporsional…, ah udah ah..pokoke klo kita sih mengingatkan lewat ucapan, dan besok2


kita buktikan klo rakyat berharga dan layak didengar, caranya dengan ga usah ikut pemilu alias golput, biar kwapok, biar harga rakyat menjadi mahal…logikanya sih sederhana,.. klo yang ikut pemilu sedikit, dan banyak golput, berarti harganya mahal..pasti kemauan rakyat didengar…..
Klo kemauan rakyat didengar pasti para pejabat dan wakil rakyat mengeluarkan undang-undang dan kebijakan yang berpihak ke rakyat, bukan ke penguasa dan kaum borjuis seperti sekarang ini. Masih mending kalo ke kaum borjuis, bahkan berpihak pada Amerika, lha wong mereka itu siapa sih, teman bukan, sodara bukan, sebangsa enggak, cuman suka ngasih utangan sih buat pejabat pembuat keputusan, jadinya ya sodara sebangsa dan setanah air seperti kita ini para rakyat juga ga berharga lagi…Trus enake kita berdoa bareng-bareng aja semoga para pemimpin kita kesurupan rohnya Bung Tomo atau Pangeran Diponegoro, biar nasionalismenya tiba-tiba tumbuh dan punya harga diri, ga menjilat-jilat ama Amerika, soale aku yakin Amerika itu juga ga berani kok ama kita, buktinya ama negara sekecil Bolivia aja mereka omong doang gak berani menyerang ketika tambang2nya dinasionalisasi, apalagi ama Negara Indonesia, yakin deh Amerika paling cuma berani bengok-bengok doang, paling banter juga main embargo, lha udah kita dagang ma selain Amerika dan sekutunya aja khan beres, yang penting kembalikan kekayaan alam Indonesia buat meningkatkan kesejahteraan rakyat…Gosipnya klo tambang2 kita dikelola sendiri trus hasil keuntungannya dibagi rata pualing kecil pendapan perbulan Rakyat Indonesia 3 Jutaan lho…asik dong ga ada yang miskin lagi…
Tapi untuk memaksa pemimpin menjadi heroik biasanya harus demo berkepanjangan dan penuh kekerasan, waduh kayake jangan deh, mending aksi damai, golput aja.. masak ga bosen dibohongi lewat kampanye partai. Kita juga berjuang lho dengan golput ini..dan lebih berat perjuangan kita yang golput daripada yang ikutan milih, soale kita harus tabah dihujat dan dicela, dan harus yakin bahwa dengan cara inilah kita wujudkan kecintaan kita ma bangsa dan Negara Indonesia tercinta.. Lagipula seru juga bisa memberi arti tanpa ketahuan…., brarti kita lebih ikhlas… Semoga…

///1.Cara Mudah Bikin File Download pada Blogspot atau site lainnya///2.FREE DOWNLOAD MP3 ingat kamu buakn versi Maia, tapi Dina Mariana keren lo///3.Peta Jogja bisa di download///4.Klip Keren, sound gitarnya luar biasa///5.Kisah 1001 malam///6.Kisah orang China masuk Harvard///7.Kisah Negara Goblog///8.Automatic link exchange atau tukar link otomatis///9.KISAh SEO ngawur///10.Tips cara menyisipkan page element di head, buat nambah head atau menaruh iklan di head///11.Patah Hati Itu Indah///12.Computer Memory///13.3 Column lefty Basic Adsense Template (Blogspot) Template 3 kolom posting kiri paling sederhana///14.BOB MARLEY : No woman No Cry///15.Tips CARA MUDAH BIKIN WEBSITE///16.Tips dan Cara ganti warna background Shoutmix///17.Memory manusia diganti mesin ///18.Individual As a Concept///19.Mimpi Rakyat Kecil, Golput///20.Kisah Penjual Pensil///21.Tips Mengatasi Kesedihan///22.Memori Dalam Tinjauan Filosofi///23.MEMORI MANUSIA///24.
KEpRibadian ganda///25.President Barrack Hussein Obamma or President Hillary (Rodham) Clinton///26.Change background facebook, artinya: sejarah facebook hehehe ngawur lagi..///27.Sepuluh Orang Terkaya ter-Muda 2008 Versi Forbes///28.Fakta Yang Mengkhawatirkan dari Barrack Obama

No comments:
Write comments