Tuesday, 9 July 2013

Cara mengetahui software dan hardware yang compatible dengan Windows 7

 

Dalam menggunakan windows 7, terkadang ketika ingin membeli software / hardware kita bingung takutnya software atau hardware tersebut tidak compatible dengan windows 7.
Supaya anda tidak salah pilih dan menyesal ketika member hardware/ software, sebaiknya sebelum membeli hardware/ software komputer anda harus memperhatikan pada brosur penjualan komputer dan mencocokannya dengan informasi yang ada di situs Microsoft ataupun di forum-forum komputer. Berikut ini adalah cara untuk mengetahui hardware dan software komputer yang sesuai (compatible dengan windows 7) silahkan anda baca pada link berikut:
Windows 7 Compatibility Center.
Cara mengetahui software dan hardware yang compatible dengan Windows 7

Selain yang ada di link tersebut jika ingin melihat laptop yang direkomendasikan oleh microsoft laptop untuk keperluan sehari-hari (Everyday PC) , Gaming, Entertainment, Professional ,Connected Companion dapat dilihat berikut ini :

Everyday PC:
Dell Adamo, Dell Inspiron M101z, Dell Inspiron M101z, Toshiba Satellite C650, Acer One 721-3070, Toshiba Satellite L635-S3030, Acer Aspire AS5740-6491, Lenovo ThinkPad L512, HP Pavilion dm4t, HP Envy 14, Sony VAIO EB, Gateway NV5914u, ASUS UL80Vt-A1, ASUS U43JC Bamboo, , ASUS UX30-A1.

Gaming:
Alienware M11x, Alienware M15x, ASUS G51JX-A1, Alienware M17x , Gateway LT3119u Netbook, HP Pavilion dv-6z, HP Pavilion DV6-3153NR Notebook, iBUYPOWER Battalion Touch CZ-10, Toshiba Qosmio X505-Q898.

Entertainment:
Dell Studio 15,Dell Inspiron M501R, Dell Studio XPS 16, Dell XPS 14, ASUS UL50Vs-A1B, HP G62t, HP G42-240US, HP Pavilion dv6T Select Edition, HP Envy 17, Lenovo Y560d, Lenovo IdeaPad Y560, Acer Aspire AS7740-5691, Acer Aspire 7552, Samsung QX410, Sony VAIO EA, Sony VAIO F, Sony Vaio EC, ASUS N73JQ, Toshiba Satellite A665-3DV8.
Cara mengetahui software dan hardware yang compatible dengan Windows 7

Informasi selengkapnya dapat anda lihat disini: laptop yang compatible dengan windows 7.
Itulah yang dapat saya sampiakan mengenai cara mengetahui software dan hardware yang compatible dengan windows 7.

No comments:
Write comments